EDUKASI DAN DONASI AIR BERSIH SEBAGAI UPAYA PEMENUHAN AIR BERSIH DI DESA ALASOMBO, WERU, SUKOHARJO
DOI:
https://doi.org/10.30643/jcehn.v2i1.341Keywords:
Public HealthAbstract
Air bersih merupakan hal yang penting dalam kehidupan sehari – hari. Ketersediaan air bersih wajib diperhatikan, karena sangat bermanfaat dan penting dalam kelangsungan hidup. Warga desa Alasombo, Kecamatan Weru, Kabupaten Sukoharjo setiap tahun mengalami kekurang air bersih dalam musim kemarau. Banyak warga yang belum memahami dan mengerti tentang pentingnya air bersih bagi kehidupan sehari – hari. Untuk itu perlu adanya edukasi tentang pemanfaatan air bersih dan donasi air bersih. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan warga dalam pemanfaatan dan pengelolaan air bersih bagi kelangsungan hidup sehari – hari dan juga donasi air bersih untuk memenuhi kebutuhan air bersih untuk kelangsungan hidup sehari – hari.Downloads
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Journal of Community Engagement in Health and Nursing
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
Journal of Community Engagement in Health and Nursing by Christina Yuliastuti is licensed under Attribution 4.0 International